Parket Kayu yang diaplikasikan pada Lapangan Olah raga

Banyak sekali Lapangan Olah Raga Indoor yang menggunakan Lantai Parket Kayu. Mulai dari Lapangan Basket, Lapangan Badminton, Bola Volley, dan jenis kebutuhan lainnya.

Berbagai jenis Parket Kayu yang bisa anda pilih

Disini anda bisa menemukan berbagai jenis produk parket kayu yang bisa anda pilih sesuai dengan selera anda,

Berbagai jenis Produk Decking Kayu

Temukan Produk Decking yang anda butuhkan disini, Tersedia berbagai jenis pilihan Produk Decking Kayu untuk kebutuhan Exterior rumah anda dengan kualitas yang sangat baik.

Barbagai Project pemasangan Decking sebagai Inspirasi

Disini anda bisa melihat bagaimana decking kayu diaplikasikan pada area outdoor rumah anda yang mampu meberikan nuansa yang sangat berbeda dari biasanya.

Contoh Pemasangan Parket Kayu untuk Rumah

Banyak sekali orang memilih Parket Kayu untuk melengkapi desain lantai rumah, dan terbukti mampu memberikan nuansa keindahan, kenyamanan, dan kepuasan tersendiri

Tampilkan postingan dengan label Pemasangan Parket. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Pemasangan Parket. Tampilkan semua postingan

02/11/11

PERSIAPAN PEMASANGAN PARKET




beberapa hal yang perlu di persiapkan dengan baik sebelum memasang parket, atau juga mungkin sebelum membeli Material Parket agar mendapatkan hasil yang meksimal.

• Jika anda hendak menggunakan Parket kayu Jati Solid yang belum di finish, maka lantai yang akan dipasang Parket harus terlebih dahulu di aci halus dengan semen secara rata.

Di karenakan pemasangan Parket ini tidak sama dengan pemasangan keramik atau marmer yaitu :

  • Jika pemasangan Keramik untuk mendapatkan hasil lantai yang benar-benar rata, maka cukup di atur dengan adukan.

  • Sedangkan pemasangan Parket untuk mendapatkan hasil yang benar-benar rata, maka harus di atur pada acian yang hendak dipasang Parket.

• Sesuaikan ketinggian lantai acian yang hendak dipasang parket dengan ketebalan Parket untuk perpaduan dengan lantai ruangan lain, jika ruangan tersebut sudah dipasang keramik atau marmer agar hasil ahir perpaduan antara keramik atau marmer dengan parket sama rata, atau tidak naik turun.

Persiapan tersebut di atas berlaku untuk semua jenis parket, Baik itu Fooring solid, Laminate ataupun Engineer. Hanya ada perbedaan jika anda ingin menggunakan Laminate atau engineer, space ketebalan harus di tambah minimal 1mm untuk Undr layer (Poly foam) yang tebalnya 2mm.

Kenali Spesifikasi

  • Jenis Parquet

  • Persiapan pemasangan untuk Parket Laminate

  • Persiapan pemasangan untuk Prket Enginee